Majalah Derap Guru Edisi 231/ April 2019

Pendidikan seharusnya tidak memenjara. Tetapi yang terjadi saat ini adalah penyeragaman. Mengapa pendidikan yang membebaskan begitu penting? Apa sebenarnya permasalahan persekolahan terkini? Bagaimana mewujudkan sekolah yang membebaskan? Bagaimana pola dan strategi sekolah yang membebaskan secara operasional? Temukan jawabannya di Derap Guru edisi 231 Bulan April 2019.